Ternyata Ini Alasannya! Banyak yang Dinyatakan TMS Setelah 6 Hari Menjelang Penutupan Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023

Salam Pendidikan, Mengutip dari wartaguru.id berikut sebuah artikel yang berjudul Ternyata Ini Alasannya! Banyak yang Dinyatakan TMS Setelah 6 Hari Menjelang Penutupan Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 kami persembahkan untuk para pendidik sekalian.

Jelang 6 hari penutupan pendaftaran CPNS dan PPPK 2023, tidak sedikit para pendaftar yang mulai merasa kecewa lantaran adanya TMS atau peserta yang tidak memenuhi syarat. Padahal sebelumnya sudah banyak beredar informasi terkait dengan syarat yang harus dipersiapkan sebelum proses pendaftaran.

Seperti yang Anda ketahui jika Pendaftaran CASN tahun 2023, baik rekrutmen CPNS maupun PPPK akan ditutup tanggal 9 Oktober mendatang. Ada beberapa penyebab yang menjadikan para peserta tidak lolos persyaratan. Yang mana nantinya akan mengakibatkan peserta menjadi gagal dalam seleksi administrasi, berdasarkan dari berita online lainnya bisa dilihat jika sampai saat ini sudah mencapai angkat 3.905 peserta pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 yang tidak memenuhi syarat.

Bahkan tidak hanya itu, ada juga data yang saat ini sudah terinput dalam sistem SSCASN yang mana rinciannya yaitu sebagai berikut ini:

BONUS 5 Buku ! Yuk ikut pelatihan bersertifikat 46JP dengan judul “Membuat Dokumen Ilmiah Serba Otomatis Dengan MS Word” fasilitas lengkap seperti materi pelatihan, e-sertifikat 46JP, full suport dari tim instruktur dan laporan pengembangan diri. Daftar Sekarang di link berikut https://online.e-guru.id/aff/40180/2783/checkout dan dapatkan seminar gratis serta bonus lainnya.

Bagi Para Pelamar PPPK Guru

  • Pendaftar hingga mencapai 313.277
  • Submit hingga mencapai 215.333
  • MS (Memenuhi Syarat) hingga mencapai 34.663
  • TMS (Tidak Memenuhi Syarat) hingga mencapai 1.260

Bagi Para Pelamar PPPK Nakes

  • Pendaftar hingga mencapai 164.828
  • Submit hingga mencapai 5.462
  • MS (Memenuhi Syarat) hingga mencapai 769
  • TMS (Tidak Memenuhi Syarat) hingga mencapai 460

Bagi Para Pelamar CPNS

  • Pendaftar hingga mencapai 484.845
  • Submit hingga mencapai 47.222
  • MS (Memenuhi Syarat) hingga mencapai 17.771
  • TMS (Tidak Memenuhi Syarat) hingga mencapai 8.044

Bagi Para Pelamar PPPK Teknis

  • Pendaftar hingga mencapai 272.400
  • Submit hingga mencapai 10.502
  • MS (Memenuhi Syarat) hingga mencapai 1.017
  • TMS (Tidak Memenuhi Syarat) hingga mencapai 1.628

Namun perlu juga Anda ketahui beberapa penyebab TMS data bagi para pelamar ASN 2023.

  • Identitas KTP/Ijazah Berbeda

Sejauh ini ada beberapa kasus yang mana nama pada ijazah dan KTP tidak sama. Baik itu kesalahan pada perbedaan huruf, maupun juga singkatan tertentu, akan tetapi dalam kasus ini masih diberikan kelonggaran untuk memenuhi syarat ketika jadwal sanggah dengan cara menunjukan bukti kuat.

BONUS Template PPT Premium & Kumpulan Prompt CHATGPT untuk Guru! Yuk ikut pelatihan bersertifikat 46JP dengan judul “Diklat PJBL Power Up: Melatih Guru dalam Membuat Project Based Learning yang Menarik,Mudah dan Cepat dengan AI (ChatGPT” fasilitas lengkap seperti materi pelatihan, e-sertifikat 46JP, full suport dari tim instruktur dan laporan pengembangan diri. Daftar Sekarang di link berikut https://online.e-guru.id/aff/40180/2781/checkout  dan dapatkan seminar gratis serta bonus lainnya.

  • Kualifikasi tidak sesuai dengan formasi

Tidak hanya masalah nama saja, namun ada juga penyebab TMS bagi para pelamar salah satunya kualifikasi tidak sesuai dengan formasi. Memang terdapat beberapa jabatan ASN yang mensyaratkan kualifikasi terbaru, contohnya saja yaitu pengalaman kerja yang relevan dengan formasi yang dilamar. Apabila pendaftar tidak bisa menunjukan hal tersebut, maka kelulusan akan menjadi TMS.

Halaman Selanjutnya

Usia Tidak Sesuai…

Artikel Ternyata Ini Alasannya! Banyak yang Dinyatakan TMS Setelah 6 Hari Menjelang Penutupan Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 pertama kali tampil pada WartaGuru.ID.



Semoga artikel informasi di atas mengenai Ternyata Ini Alasannya! Banyak yang Dinyatakan TMS Setelah 6 Hari Menjelang Penutupan Pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 bermanfaat dan menambah pengetahuan serta ilmu kita semua.


EmoticonEmoticon